Sunday, July 29, 2012

Mengenal Seo di Indonesia

Seo Indonesia
Seo apa itu ? seo merupakan singkatan dari search engine optimization yang berati optimasi untuk bertahan di serp google atau page one halaman google dengan kata kunci tertentu. Hal menarik juga terjadi untuk seo Indonesia mereka mengunakan tekniknya untuk bersaing untuk mendapatkan posisi teratas google.

Namun ada yang menyebalkan dari susahnya kita saat optimasi seo yaitu adanya google pinguin, google panda, google dance dan juga google sandbox. Optimasi seo setiap orang berbeda-beda tergantung teknik yang ia gunakan.

Seo sendiri terbagi atas dua kasus yaitu on page dan off page. Maksud on page adalah di mana situs di optimasi khusus (full) pada website kita sendiri seperti kegiatan melakukan update content secara berkala dan juga optimasi terhadap meta tag pada blog kita. Sedangkan untuk off page adalah optimasi di luar halaman berati seperti backlink submit directory ke webmaster bing, yahoo da google dll. Jika seo on page dan off page di gabungkan kita akan mendapatkan traffic yang besar serta rangking baik di mata mesin pencarian, seperti adanya page rank.

Pada dasarnya optimasi seo ini yang paling ampuh membangun 70% pada on page. Lantas mengapa ? content is the king, seperti yang di katakan google dalam mesin algoritma pencariannya. Dengan content yang unik orang akan lebih menyukai blog kita sama seperti halnya robot mesin pencarian, mereka selalu mencari content unik untuk di jadikan di page nomor satunya.

Nmaun alangkah baiknya sebuah blog di bangun juga menggunakan off page maka lengkaplah blog / web tersebut akan mendatangkan banyak traffic. Seo di Indonesia sendiri kebanyakan ereka menggunakan optimasinya untuk di gunakan di berbagai lomba kontes seo.

Seo yang baik itu seperti apa ? Seo yang baik adalah di mana web tersebut dapat bertahan di posisi serp teratas tanpa adanya backlink yang berlebihan serta menjunjung tinggikan content. Seperti halnya para peserta kontes seo mereka mencari content yang terbaik untuk menemukan keyword yang dapat membuat web / blog mereka menjadi nomor satu.

Seo Indonesia sendiri saat ini memang cukup di perhitungkan di kanca dunia sebab tiap tahunnya terdapat lebih dari ratusan master seo yang terlahir dari kreasi optimasi seonya tersebut. Sebut saja adalah seperti dewaseo, krtutorplus, dan juga o-om yang telah menjadi langganan pusat seo di Indonesia.

Untuk menjadi seorang seo master anda harus memahami apa dasar-dasar seo. Namun untuk kali ini kita akan membahas perkenalan seo saja untuk berikutnya selalu update blog ini untuk menambah wawasan anda tentang seo terutama di Indonesia ini.

0 comments:

Post a Comment

Terimakasih telah berkunjung, mohon gunakan kata sopan dan bijak dan gunakan Nama/Url tidak menggunakan user Anonim. Saran dan dukungan dari anda sangat saya harapkan.

◄ Posting Baru Posting Lama ►